Persija Jakarta Berikan Pesan Khusus kepada Tiga Pemain Muda
Persija Jakarta memberikan pesan khusus kepada Arlyansyah Abdulmanan, Rayhan Hannan, dan Dony Tri Pamungkas untuk bekerja keras. Ketiganya dipilih untuk bergabung dalam pemusatan latihan dan uji coba internasional Timnas Indonesia U-23 untuk persiapan SEA Games 2025.
Ketiga pemain tersebut telah menjadi langganan Timnas Indonesia di level kelompok usia. Rayhan Hannan dan Dony Tri Pamungkas bahkan sudah mendapatkan caps di Skuad Garuda senior.
Kredit Gambar: www.bola.com